get app
inews
Aa Text
Read Next : Polres Luwu Utara Buka Penitipan Kendaraan Gratis Selama Libur Lebaran

Silaturahmi ke Forkopimda, AKBP Galih Indragiri Mari Ciptakan Pilkades yang Aman

Selasa, 19 Juli 2022 | 19:49 WIB
header img
AKBP Galih Indragiri silaturahmi dengan Unsur Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Luwu Utara, (Foto : Dok. Humas Polres Lutra)

"Selain bersilaturahmi, kunjungan saya kali ini sekaligus mengajak seluruh pihak untuk bersama sama menghimbau warga agar tetap menjaga situasi Kamtibmas di Luwu Utara tetap aman dan kondusif. Terlebih sebentar lagi ada pemilihan kepala desa yang akan di adakan di 23 desa." Ungkapnya. 

Sementara itu, dirinya juga berpesan agar Standar Operational Prosedur (SOP) terkait penitipan, pengawasan dan pengawalan terhadap tahanan terus ditingkatkan oleh seluruh personil Polres Luwu Utara dan Kejaksaan.

Silaturahmi sendiri menjadi agenda penting dalam membangun komunikasi, kolaborasi dan koordinasi tidak hanya kepada para pimpinan lembaga dan instansi akan tetapi Tokoh Masyarakat, Agama, Pemuda hingga Masyarakat menjadi prioritas untuk Kabupaten Luwu Utara yang aman dan kondusif.

Editor : Nasruddin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut