get app
inews
Aa Text
Read Next : Paslon Putri Dakka-Haidir Basir Akan Prioritaskan Pembangunan Kawasan Pesisir

Refleksi Akhir Tahun, FKJ: Mari Berpikir Lebih Maju dalam Komitmen Proses Transformasi Holistik

Minggu, 31 Desember 2023 | 17:56 WIB
header img
Farid Kasim Judas, (Foto : Tim Media FKJ).

PALOPO,iNewsLutra.id - Menuju malam pergantian tahun, Farid Kasim Judas (FKJ) mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk tetap memperkuat ikatan silaturahmi dalam bingkai kebersamaan.

Pada tahun 2024, FKJ berharap Kota Palopo mengalami perubahan yang signifikan, terutama dalam peningkatan kesejahteraan masyarakat.

"2023 menjadi waktu refleksi dan evaluasi yang akan membimbing perbaikan untuk ditingkatkan pada tahun 2024," ujar pria yang telah meraih gelar doktor Hukum dari Universitas Muslim Indonesia tersebut.

Oleh karena itu, FKJ mengajak semua pihak untuk berpikir lebih maju sebagai komitmen jangka panjang dalam proses transformasi holistik di Kota Palopo.

Editor : Nasruddin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut