Menuju Piala Dunia 2026 Garuda Siap Tempur di Dua Laga Penentuan

Nasruddin
Timnas Indonesia, (Foto iNews.id).

Jika lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 akan menjadi tonggak sejarah bagi sepak bola Indonesia. Dukungan dan semangat juang tinggi dari para suporter di SUGBK akan menjadi motivasi bagi para pemain untuk meraih hasil maksimal.

Berikut Skenario Timnas Lolos ke Putaran Ketiga
Indonesia minimal menang sekali melawan Irak atau Filipina.
Indonesia imbang melawan Irak dan Filipina, dengan Vietnam gagal meraih poin penuh di dua laga terakhirnya.
Indonesia imbang melawan Irak dan Filipina, Vietnam memenangkan kedua laga terakhirnya. Dalam skenario ini, poin Indonesia dan Vietnam sama, dan penentuan lolos ditentukan oleh selisih gol, produktivitas gol, dan head-to-head.
Indonesia kalah melawan Irak dan imbang melawan Filipina. Vietnam harus meraih satu kemenangan di dua laga terakhirnya.
Indonesia kalah melawan Irak dan Filipina. Vietnam minimal meraih dua hasil imbang di dua laga terakhirnya.
Dukungan Suporter dan Semangat Garuda
 



Editor : Nasruddin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network