"Turnamen ini merupakan bentuk peningkatan kualitas atlet dimana sebagai agenda evaluasi dalam melaksanakan pembinaan prestasi secara berjenjang, bertahap, bertingkat dan berkelanjutan," katanya.
Ia berharap dengan prestasi yang diraih dalam turnamen tersebut bisa menjadi langka awal bagi atlet untuk bibit-bibit terbaik dalam perekrutan sehingga akan mendukung prestasi pada event yang lebih tinggi, baik itu skala kejurda maupun skala nasional.
Kejuaraan Karate Open Turnamen Sawerigading Cup 2023, secara resmi ditutup oleh Dandim 1403 Palopo, Letkol INF Apriadi Nidjo dan di hadiri oleh Ketua Inkai Sulawesi Selatan Sensei Ir. H. Abd Djalil Razak, Ketua Forki Kota Palopo dr. Abdul Syukur Kuddus serta, Pembina Karate Bea Cukai Malili Andi Oddang Djoeddawi, peserta dan tamu undangan lainnya.
Editor : Nasruddin