Galih juga menyebutkan bahwa saat ini pihaknya kesulitan untuk mendapatkan ketersediaan Vaksin, salah satunya Vaksin Dosis 4 (Booster II).
"Kita berharap ketersediaan Vaksin ini segera terpenuhi,sehingga kita bisa lebih meningkatkan lagi capaian vaksinasi di Luwu Utara,"harap AKBP Galih Indragiri.
Berikut daftar Capaian Vaksinasi Covid-19 per kabupaten/kota di Sulawesi Selatan untuk Vaksin Booster per tanggal 3 Oktober,Makassar 34.01%,Luwu timur 30,48%, Pare-Pare 23,97%, Pangkajene 23,74%, Toraja Utara 22,97%, Maros 20,17%,Soppeng 19,91%, Luwu Utara 19,62%, Bulukumba 18,52%, Palopo 17,79%, Jeneponto 17,29%, Sidrap 15,59%, Wajo 14,78%, Bone 14,35%, Luwu 14,20%, Takalar 14,19%, Selayar 13,83%, Pinrang 13,22%, Barru 13,21%, Sinjai 12,81%, Bantaeng 11,18%, Gowa 11,11%, Tana Toraja 10,45%, dan Enrekang 9,37%.
Editor : Nasruddin
Artikel Terkait