Kontingen Porprov Luwu Utara Dilindungi BPJS Ketenagakerjaan

Aksan Hidayat
Indah Putri Indriani Siapkan Bonus Bagi Atlet yang Berprestasi, Foto(Humas KONI Luwu Utara)

Selain itu, bagi atlet yang berprestasi, Bupati Indah Putri Indriani dan Muhammad Fauzi menyiapkan bonus tambahan.

"Itu ada Perda-nya, kita siapkan bonus bagi yang berprestasi, termasuk bonus suami saya Muhammad Fauzi," paparnya.

Untuk diketahui,Kontingen Luwu Utara berjumlah 400 orang lebih,yang terdiri dari atlet, pelatih, official dan panitia. Sementara Cabang Olahraga yang akan diikuti oleh kontingen Luwu Utara yakni : Sepak Takraw, Renang, Atletik, Judo, Futsal, Karete, Petanque, Anngar, Senam, Dayung, Panjat Tebing, Balap Motor, Criket, Catur, Panahan, Menembak, Taekwondo, Pencak Silat, Voli Indoor, Voli Pasir, Tenis Meja, dan Bilyar.



Editor : Nasruddin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network