Viral, Ketua DPRD lutim Fraksi Partai Golkar Tolak Disalami, Netizen : Penting Rapat dari Salaman

Naruddin Rubak
Tampak Ketua DPRD Lutim, Aripin mengenakan setelan kemeja hitam saat hendak masuk ke gedung DPRD menolak jabat tangan dengan pria memakai jaket warna kuning, (foto: Andi Makkasau)

"Sudah bertemu langsung, sudah saling memaafkan," kata Arif.

Video penolakan bersalaman yang dilakukan oleh Arifin, Ketua DPRD Luwu Timur tersebut mendapat beragam tanggapan negatif dari para netizen.

"Wajib dipecat tuh pejabat seperti itu, makin rusak tuh para oknum pejabat di Indonesia. Tunggu pemecatan orang itu," kata Emma Lampung di kanal YouTube Buletin iNews.

Hal senada disampaikan Insani Linggau 321. Menurutnya kelakuan pejabat publik tersebut sudah mempertontonkan kesombongan.

"Anggota DPRD Angkuh, nga layak dipilih," kata Insani Linggau 321.

Nenenk Dhe'a ikut prihatin. Ia melihat Ketua DPRD lebih mementingkan rapat dari sekedar memberikan salam ke warganya.

"Lebih penting rapat ketimbang salaman dengan warganya. Buat bapak yang nga disambut salaman saya doakan semoga bapaknya panjang umur dan sehat. Amin," kata Nenenk.

Editor : Nasruddin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network