Menurutnya untuk mendapatkan alunan irama yang indah, alat musik tradisional ini harus dimainkan dengan orang-orang tempatan.
"Lesung ini dimainkan harus dengan orang-orang yang sudah profesional, agar lantunan suara yang dikeluarkan sangat indah didengar," katanya.
Diketahui, Dinas Pariwisata Sulsel melakukan Famtrip di tempat-tempat wisata yang ada di Luwu Raya.
Dalam Famtrip tersebut, diikutkan beberapa konten kreator terkemuka di Sulsel. Ada pula Runner-up pertama Putri Indonesia Sulsel, Nur Aliyah Fatwa.
Editor : Nasruddin
Artikel Terkait