Soal Tambang Emas di Rampi, Tokoh Adat Rampi Angkat Bicara

Aksan Hidayat
Pejabat pelaksana Toke'i (Pimpinan Adat Rampi),(Foto : Jhon Senimin).

"Memang kegiatan menambang yang dilakukan oleh warga saat ini salah, akan tetapi jika tidak dilakukan maka warga kehilangan pendapatan," jelasnya.

"Menambang salah, tidak menambang juga salah,karena dengan menambang atau mendulang emas warga bisa menyekolahkan anak-anaknya," Lanjut John Senimin.

Selain itu, John Senimin menyebutkan jika kegiatan mendulang emas sudah menjadi kegiatan turun temurun yang dilakukan warga Rampi.

"Nenek moyang kami dulu untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, itu mencari biji emas dengan cara mendulang menggunakan alat seadanya," Terang John Senimin.

Editor : Nasruddin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network